Gambaran Kadar Asam Urat Darah Metode Basah (Uricase-PAP) Pada Sampel Serum dan Plasma EDTA
Abstract
Pemeriksaan laboratorium sangat diperlukan untuk membantu diagnosis penyakit dan memiliki akurasi yang baik, salah satu parameter adalah asam urat dengan menggunakan metode uricase-PAP, peningkatan kadar asam urat dapat menyebabkan gangguan kesehatan seperti gout, kadar asam urat sangat berguna untuk memantau kesehatan pasien, jenis sampel yang digunakan untuk pemeriksaan asam urat pada umumnya menggunakan serum dan dapat juga plasma EDTA. Penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil pemeriksaan kadar asam urat dengan metode Uricase-PAP dengan sampel serum dan sampel plasma EDTA. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dan disajikan dalam bentuk tabel dan grafik untuk mengetahui rata-rata kadar asam urat dalam serum dan plasma EDTA. Hasil penelitian ini didapatkan rata-rata kadar asam urat pada sampel serum adalah 5,63 mg/dl dan rata-rata kadar asam urat pada plasma EDTA adalah 5,73 mg/dl dan selisih antara serum dan plasma EDTA adalah 0,10 mg/dl. Kesimpulan berdasarkan analisis data secara deskriptif menunjukkan terdapat perbedaan pada hasil pemeriksaan kadar asam urat antara serum dan plasma EDTA sebesar 1,88%.
There is no Figure or data content available for this article
References
[2] Francis H. McCrudden, 2000, Uric Acid. Penterjemah Suseno Akbar, Salemba Medika: Yogyakarta
[3] Murray,R; Granner,D ; mayes,P; Rodwell,V. 2003. Harper’s lllustrated Biochemistry, Twenty-Sixth Edition. In Rodwell, V. Metabolism of Purins and Pyrimidine Nucleotides. New York. Mc Graw-Hill.
[4] Sacher, Ronald A. dan Richard A. McPherson. 2004. Tinjauan klinis hasilpemeriksaan laboratorium edisi 11. Alih bahasa : Brahm U. Pendit dan Dewi Wulandari. EGC : Jakarta.
[5] Speicher, E. Carl; Smith, W. Jack.(1994). The Choosing Effective LaboratoriumTest. Philadelphila : W.B. Saunders Company.
[6] Widmann, M.D. 1996; Tinjauan Klinis atau Hasil Pemeriksaan Laboratorium. Jakarta; EGC.
[7] Widmann, M.D. 1996; Tinjauan Klinis atau Hasil Pemeriksaan Laboratorium. Jakarta; EGC.
[8] Wirawan R dan Silman E. 2000. Pemeriksaan Laboratorium Hematologi Sederhana, 2nd ed. Jakarta: Balai Penerbit FKUI, hlm 3, 12
[9] Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif & RND. . Bandung : A
[10] Arif, Mansjoer, dkk., ( 2000 ), Kapita Selekta Kedokteran, Edisi 3, Medica Aesculpalus, FKUI, Jakarta.
[11] Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif & RND. . Bandung : A
[12] Widmann, M.D. 1996; Tinjauan Klinis atau Hasil Pemeriksaan Laboratorium. Jakarta; EGC.
[13] Diasys, 2012. Cholesterol FS: Diagnostic Reagent for Quantitative in Vitro Determination of Cholesterol in Serum or Plasma on Photometric Systems, Germany : DiaSys Diagnostuc Systems GmbH.
How to Cite This
Copyright and Permissions
Publishing your paper with Jurnal Teknologi Laboratorium (JTL) means that the author or authors retain the copyright in the paper. JTL granted an exclusive reuse license by the author(s), but the author(s) are able to put the paper onto a website, distribute it to colleagues, give it to students, use it in your thesis etc, even commercially. The author(s) can reuse the figures and tables and other information contained in their paper published by JTL in future papers or work without having to ask anyone for permission, provided that the figures, tables or other information that is included in the new paper or work properly references the published paper as the source of the figures, tables or other information, and the new paper or work is not direct at private monetary gain or commercial advantage.
JTL journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge. This journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. This license lets others remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
JTL journal Open Access articles are distributed under this Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA). Articles can be read and shared for All purposes under the following conditions:
- BY: You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- SA: If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.